Japan Trip: 4 Jam ke Museum Detective Conan, Aoyama Gosho Museum, di Tottori!

Japan Trip: 4 Jam ke Museum Detective Conan, Aoyama Gosho Museum, di Tottori!

Day 4 Tottori. Sebelum berangkat ke Jepang, masing-masing dari kami punya daftar tempat yang wajib dikunjungi. Sammy: satu tempat di Tokyo (masih rahasia :p), Dwi: Satu tempat di Kyoto (masih rahasia :p), dan Saya: Aoyama Gosho Museum, Tottori. Masalahnya, Tottori itu...