Melafalkan Intuisi

thought, travel, stories by DIAZ BELA

Alt Sidebar
Search
  • Home
  • How Can I Help You?
  • The Author
  • Portfolio
  • Home
  • How Can I Help You?
  • The Author
  • Portfolio

No Widgets found in the Sidebar Alt!

  • A Week Well Spent
    Traveling

    A Week Well Spent

    Huf, what a hectic month! Bulan ini sungguh benar-benar menyita energi karena memang lagi transisi bekerja di tempat yang baru. Alhamdulillah banget akhirnya salah satu cita-cita jangka pendek saya (kembali bekerja) bisa terealisasi di akhir tahun ini. Banyak sekali perubahan…

    By Diaz Bela November 26, 2019
  • Lomba,  Traveling,  Traveloka

    Pengalaman Seru Safari Adventure di Taman Safari Prigen

    Udah jadi niatan saya dan D kalau Baby D ulang tahun pertama nanti kami akan mengajaknya ke kebun binatang. Bukan tanpa alasan, kami selalu melihat Baby D senang sekali jika berinteraksi dengan binatang. Kalau lagi nonton TV dan ada binatang…

    By Diaz Bela October 11, 2019
  • Malang,  Traveling

    Makan Siang Nikmat di Desa Wisata Pujon Kidul, Malang.

    Ngomongin wisata di Malang memang nggak ada habisnya. Kayaknya ada aja tempat baru yang wajib dikunjungi, entah itu untuk refreshing ataupun sekadar berburu foto yang instagramable. Nah kebetulan waktu libur sekolah kemarin, saya sekeluarga jalan-jalan ke Desa Wisata Pujon Kidul…

    By Diaz Bela September 11, 2019
  • Ajak Anak,  Malang,  Traveling

    Ke Bromo (Lagi) Yuk!

    Rasanya nggak pernah bosan untuk kembali ke Bromo. Ya, kalau sebelumnya saya dan pak suami ikut open trip ke Bromo, kali ini kami berangkat lagi menggunakan kendaraan pribadi. Alasannya simple sih, pertama, karena baby D ikut jadi ingin perjalanan lebih…

    By Diaz Bela July 25, 2019
  • Cafe di Malang,  Cat Cafe,  Kuliner,  Kuliner di Malang,  Malang,  Traveling

    Refreshing di Neko Kepo Cat Café Malang

    Ketika tahu kalau D sama sekali nggak takut dengan kucing, saya langsung happy banget. Gimana nggak, udah cita-cita dari dulu rasanya untuk melihara kucing sendiri. Well, dulu waktu masih sekolah memang pernah melihara kucing, tapi bukan dalam artian “memelihara” yang…

    By Diaz Bela July 1, 2019
  • Jembatan Situgunung,  Situgunung Suspension Bridge,  Sukabumi,  Traveling,  Wisata Sukabumi

    Wisata ke Situgunung Suspension Bridge Sukabumi

    Saya girang banget waktu AKHIRNYA tol Bocimi resmi dibuka pada tahun 2018 lalu. Sudah penat rasanya menghabiskan waktu berjam-jam di jalan untuk perjalanan Sukabumi-Jakarta maupun sebaliknya. Meanwhile, di waktu terburuk, saya pernah menghabiskan waktu 8 JAM terjebak macet untuk perjalanan…

    By Diaz Bela May 16, 2019
  • Adv,  Lombok,  NTB,  Traveling

    Mengulang Lombok

    Pernah nggak sih kalian datang ke satu tempat dan saking terpesonanya dengan tempat itu, suatu hari nanti kalian janji untuk datang kembali? Saya pernah, dan tempat itu adalah Lombok.

    By Diaz Bela May 8, 2019
  • Kebun Teh Wonosari,  Lawang,  Malang,  Traveling,  Wisata Malang,  Wonosari

    Wisata Tipis-Tipis ke Kebun Teh Wonosari

    Salah satu hal yang paling menyenangkan adalah nodong jalan-jalan ke suami hehe (siapa yang gini juga?). Gimana nggak, kadang rasanya bosen aja gitu setiap hari di rumah, mengerjakan pekerjaan rumah yang nggak ada ujungnya (curhat, bu?) so a little sweet…

    By Diaz Bela March 13, 2019
  • Bandung,  Floating Market,  Kota MIni,  Lembang. Wisata Lembang.,  Rekomendasi Bandung,  Traveling,  Wisata Bandung

    Sweet Escape: Floating Market, Lembang, Bandung

    It started when I was wondering how to escape Jakarta, refreshing, and planning to have a beautiful day with my loved ones. Setelah browsing sana-sini akhirnya ketemulah referensi wisata yang dekat dari ibukota: Floating Market Bandung. Emang ya, Bandung, cari…

    By Diaz Bela April 9, 2018
  • Aceh,  Banda Aceh,  Pulau Weh,  Sabang,  Skyscanner,  Traveling,  Traveling ke Aceh,  Wisata di Pulau Weh

    Terpesona Aceh

    Jam menunjukan pukul 4 sore ketika Kapal Cepat Express Bahari bertolak dari pelabuhan Ulee Lhee Banda Aceh menuju Pelabuhan Balohan Sabang. Angin yang berhembus cukup kencang membuat perjalanan kami kurang bersahabat. Pasalnya, deburan ombak yang menghantam badan kapal membuat badan…

    By Diaz Bela March 29, 2018
 Older Posts

HI THERE!

Diaz Bela Yustisia

Generasi 91, seorang ibu, dan ex-News TV Reporter yang sekarang sedang meniti “karir” di dunia digital.
Saya menulis tentang hal-hal yang saya sukai: pengalaman, opini, traveling, kuliner, dan lain-lain!
Talk to me about anything! 🙂

CARI DI BLOG INI

Popular Posts

  • Mugwort-Kefir-Etawa-by-Lovely-Kefir-Nature-X-Hana-Saraswati-Beli-Dimana Kulit Glowing dan Ternutrisi dengan Masker Mugwort Kefir Etawa by Lovely Kefir Nature X Hana Saraswati. posted on January 15, 2021
  • Pengalaman Belajar Menggunakan Popok Kain (Clodi) posted on March 23, 2019
  • one-piece-tower-tokyo-jepang Japan Stories: Nostalgia di One Piece Tower, Tokyo posted on April 13, 2016
  • Dibalik Layar Liputan Muslim Travelers 2017 posted on May 1, 2020
  • Pengalaman Seru Safari Adventure di Taman Safari Prigen posted on October 11, 2019

Archives

MEMBER OF:

Blogger Perempuan
2021 diazbela ©. | Bard Theme by WP Royal.
Back to top